Friday, October 27, 2017

Pekerjaan yang menghasilkan Jasa & Barang



Doncasters Official - Setiap hari manusia memenuhi kebutuhan hidupnya, untuk memenuhi kebutuhan hidupnya setiap orang harus bekerja. Modal utama seseorang untuk bekerja adalah kemauan, pendidikan, dan keterampilan. Jenis pekerjaan mereka bermacam-macam, ada yang menghasilkan barang dan ada pula yang menghasilkan jasa. Kebutuhan pokok adalah kebutuhan yang harus segera di penuhi dan tidak bisa di tunda, misalnya, makan, minum, pakaian, membeli alat-alat kebutuhan sekolah dan sebagainya, untuk memperoleh semua kebutuhan tersebut diperlukan uang.

Untuk memperoleh uang, orang harus bekerja, bermacam- macam jenis pekerjaan yang di tekuni seseorang. Ada pekerjaan yang menghasilkan barang dan ada pekerjaan yang menghasilkan jasa. Pekerjaan yang menghasilkan barang di sebut produksi atau pekerjaan yang menghasilkan barang untuk memenuhi kebutuhan hidup. Pekerjaan yang menghasilkan jasa adalah pekerjaan yang menghasilkan jasa yang di butuhkan masyarakat atau menawarkan jasa.

Pekerjaan adalah sebuah kegiatan aktif yang dilakukan manusia yang menghasilkan barang atau jasa. Ketika seseorang sedang bekerja sangat diperlukan semangat kerja. Semangat kerja mencerminkan kesenangan yang mendalam terhadap pekerjaan yang dilakukan. Seseorang yang memiliki semangat kerja tinggi akan memberikan manfaat sebagai berikut:
Dengan semangat kerja, pekerjaan akan lebih cepat diselesaikan dan berhasil dengan baik
Semangat kerja yang tinggi mendorong seseorang untuk bekerja dengan hati-hati dan teliti
Semangat kerja memudahkan seseorang meraih suatu prestasi
Dengan semangat kerja, produktivitas akan meningkat
Semangat kerja dapat membentuk seseorang menjadi pribadi yang bertanggung jawab dan pantang menyerah.

Orang yang bekerja harus memiliki semangat yang tinggi. Ciri-ciri orang yang memiliki semangat kerja meliputi sebagai berikut:
Bekerja keras dan memiliki rasa tanggung jawab. Seorang pekerja keras memiliki semangat yang tinggi dalam bekerja. Orang akan bekerja sungguh-sungguh dan tidak mengenal putus asa dan selalu berusaha memperoleh yang terbaik. Setiap pekerjaan dilakukan dengan penuh rasa tanggung jawab.
Disiplin. Disiplin adalah mematuhi aturan yang berlaku. Orang yang memiliki semangat tinggi dalam bekerja memiliki kedisiplinan yang tinggi. Ia akan disiplin dalam menggunakan waktu bekerja dan menyelesaikan tugas yang menjadi tanggung jawabnya. Dengan disiplin yang tinggi pekerjaan akan terselesaikan tepat waktu.
Jujur. Jujur artinya berkata dan berperilaku apa adanya. Jika merasa tidak mampu, ia akan bertanya kepada orang yang lebih tahu. Jika mampu, ia akan melaksanakan tugas itu dengan kesungguhan dan penuh ketelitian. Orang yang memiliki sikap jujur akan dipercaya oleh orang lain.
Menghargai waktu. Mereka akan memanfaatkan waktu dengan sebaik-baiknya. Jika ada waktu yang luang, maka akan digunakan untuk kegiatan yang bermanfaat.

Salah satu hal yang membedakan antara pekerjaan yang menghasilkan barang dan jasa adalah adanya bentuk barang yang dihasilkan. Pada pekerjaan yang menghasilkan barang terdapat barang baru yang merupakan hasil pengolahan dari bahan yang ada. Sedangkan pada pekerjaan yang menghasilkan jasa tidak ada barang baru yang dibuat. Misalnya pekerjaan seorang montir hanya memperbaiki barang yang sudah ada.

1. Pekerjaan yang Menghasilkan Barang
Barang atau benda yang sering kita gunakan dalam kehidupan sehari-hari ternyata dibuat oleh orang-orang yang ahli dalam pembuatan barang tersebut. Barang adalah benda-benda yang berwujud, yang digunakan masyarakat untuk memenuhi kebutuhannya atau untuk menghasilkan benda lain yang akan memenuhi kebutuhan masyarakat. Berikut ini beberapa jenis pekerjaan yang menhasilkan barang.

a. Tukang Kayu



Tukang kayu adalah orang yang bekerja mengolah kayu menjadi barang yang dapat digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Mereka dapat membuat lemari, meja, kursi, membangun rumah, maupun benda-benda lain dengan kayu. Banyak tukang kayu yang memilih untuk berfokus pada satu bidang saja misalnya tukang kayu yang membuat perabot rumah tangga dan yang membuat rangka bangunan, seperti kusen untuk jendela atau peti kayu untuk pengapalan.

b. Nelayan



Nelayan adalah orang yang sehari-harinya bekerja menangkap ikan atau hewan lainnya yang hidup di laut. Perairan yang menjadi daerah penangkapan ikan nelayan ini dapat merupakan perairan tawar, payau maupun laut. Di Indonesia para nelayan biasanya bermukin di daerah pinggir pantai atau pesisir laut. Nelayan kita masih banyak nelayan yang menggunakan peralatan yang sederhana dalam menangkap ikan, sedangkan nelayan di negara-negara maju biasanya menggunakan peralatan modern dan kapal yang besar yang dilengkapi teknologi canggih. Hasil tangkapan nelayan antara lain berbagai jenis ikan dan udang, serta hewan laut lainnya.

c. Pengrajin Bambu



Pengrajin bambu adalah orang yang membuat dan menjual kerajinan bambu. Barang-barang yang dihasilkan oleh para pengrajin bambu antara lain perabot rumah tangga seperti merja dan kursi serta barang-barang hiasan yang terbuat dari bambu. Para pengrajin biasanya memanfaatkan bambu yang ada di sekitar mereka.

d. Petani Sayur


Petani sayur adalah orang yang bekerja menanam sayur-sayuran. Sayuran yang mereka tanam antara lain kobis, kangkung, bayam, dan lain sebagainya. Cara penanamanya beragam, ada yang menggunakan cara tradisional dan ada yang menggunakan teknologi yang sudah modern. Para petani sayur tradisional menanam sayuran di lahan mereka. Para petani sayur yang sudah modern mereka menggunakan teknik hidroponik. Teknik hidroponik adalah budidaya menanam sayuran dengan memanfaatkan air tanpa menggunakan tanah. Kebutuhan air pada hidroponik lebih sedikit daripada kebutuhan air pada budidaya dengan tanah.

2. Pekerjaan yang Menghasilkan Jasa
Jasa adalah suatu barang yang tidak berwujud, tetapi dapat memberikan kepuasan dan memenuhi kebutuhan masyarakat. Pekerjaan yang menghasilkan jasa adalah pekerjaan yang hasil pekerjaanya bisa di nikmati dan dirasakan oleh orang lain. Jenis pekerjaan ini menghasilkan jasa yang dibutuhkan oleh masyarakat lainnya. Kita membutuhkan pendidikan, layanan kesehatan, layanan transportasi, dan lain-lain. Berikut ini beberapa jenis pekerjaan yang menghasilkan jasa.

a. Guru



Guru merupakan jenis pekerjaan yang menghasilkan jasa karena seorang guru bekerja untuk mengajar, mendidik, dan membimbing siswa. Hasil dari pekerjaan seorang guru dapat dilihat pada perubahan yang terjadi dalam diri siswa, seorang siswa yang sebelum bersekolah tidak bisa membaca, menulis, dan berhitung. Setelah didik oleh seorang guru mereka dapat membaca, menulis, dan berhitung. Atas jasa yang diberikan oleh guru, guru mendapatkan imbalan berupa gaji yang ia terima setiap bulannya.

b. Dokter



Dokter merupakan pekerjaan yang menghasilkan jasa karena dokter bekerja untuk membantu memeriksa kesehatan pasien  dan menyembuhkan pasien. Selain itu seorang dokter juga melakukan pemeriksaan pada pasien untuk mendiagnosa penyakit pasien secara cepat dan memberikan terapi secara cepat dan tepat. Hasil pekerjaan yang dilakukan oleh seorang dokter dapat diamati melalui perkembangan kesehatan soerang pasien. Seorang pasien yang tadinya mengalami sakit, setelah diperiksa dan diobati oleh dokter menjadi sehat kembali. Atas jasa yang diberikan oleh dokter tersebut dokter mendapat imbalan berupa gaji dari pemerintah jika dokter tersebut seorang Pegawai Negeri Sipil.

c. Polisi



Polisi merupakan pekerjaan yang menghasilkan jasa karena polisi bertugas untuk menjaga, mengayomi dan melindungi keamanan masyarakat. Hasil pekerjaan yang dilakukan oleh seorang polisi antara lain ketertiban dan keamanan masyarakat terjamin. Polisi lalu lintas bertugas mengatur kelancaran lalu lintas di jalan raya, berkat bantuan polisi lalu lintas jalan menjadi lancar dan tidak terjadi kemacetan. Atas jasa yang diberikan oleh seorang polisi, polisi tersebut mendapat imbalan berupa gaji yang ia terima setiap bulannya.

d. Montir



Montir adalah orang yang pekerjaanya memperbaiki kendaraan bermotor, seperti sepeda motor, mobil dan alat-alat yang menggunakan mesin lain. Montir biasanya bekerja di bengkel sendiri atau bengkel orang lain. Hasil pekerjaan dari seorang montir antara lain kendaraan yang tadinya rusak setelah diperbaiki oleh montir dapat berjalan normal kembali. Montir memperoleh imbalan setelah memperbaiki kendaraan yang di perbaikinya.

Thursday, October 26, 2017

Lowongan Kerja Fresh Graduate Bina BNI Program Bank BNI SMA/D3/S1


Doncasters Official - Beberapa perusahaan sangat membutuhkan tenaga IT guna perkembangan perusahaan mereka, jaman sekarang perusahaan dituntut untuk bisa mengikuti perkembangan teknologi, disetiap perusahaan tentunya membutuhkan sumber daya manusia yang memiliki keahlian dibidang tersebut, misalnya saja programmer, web developer, security IT, Sistem Analyst, dll. Posisi-posisi ini sangatlah penting diperusahaan. jika anda memang seorang pencari kerja dan memiliki keahlian di bidang IT, sebelumnya pastikan anda bisa memilih bidang mana yang anda minati dan kuasai, meski anda benar-benar memiliki 2 keahlian pun, silakan pilih keahlian mana yang anda paling anda bisa. dengan fokus ke pada keahlian tersebut, tentunya bisa mempusatkan perhatian anda pada keahlian anda, seorang ahli pasti tentunya harus menguasai seluruh di bidangnya dan tidak setengah-setengah. saat ini Bank PT BNI Persero Tbk Cabang Banjarmasin sedang membuka lowongan kerja ODP, Bank BNI sebagai institusi perbankan milik pemerintah atau BUMN yang ada di Indonesia. Bank BNI punya Struktur manajemen organisasi, dimana Bank Negara Indonesia (BNI), dipimpin oleh seorang Direktur Utama yang saat ini dijabat oleh Achmad Baiquni.Bank Negara Indonesia (BNI) menjadi bank komersial tertua dalam sejarah Republik Indonesia. Bank ini didirikan pada tanggal 5 Juli tahun 1946. Saat ini Bank BNI sudah mempunyai 914 kantor cabang di Indonesia dan 5 di luar negeri. BNI juga memiliki unit perbankan syariah, Namun sejak 2010 telah spin off (Memisahkan diri), yang dinamakan BNI Syariah, PT Bank Negara Indonesia Tbk didirikan oleh Margono Djojohadikusumo, yang merupakan satu dari anggota BPUPKI dan setelah itu ia mendirikan bank sirkulasi/sentral yang bertanggung jawab menerbitkan dan mengelola mata uang RI.

Dengah kehadiran Margono berdampak besar atas perkembangan bisnis atau usaha perbankan di Indonesia. Karena Margono adalah seorang pionir, maka dia berhasil menanamkan nilai-nilai dan cara pandang bisnis perbankan di Indonesia, menggantikan peranan De Javasche Bank pada era penjajahan.Pada saat ini Bank BNI sedang membuka lowongan kerja, berikut informasi selengkapnya :

Posisi Tersedia :

PROGRAM PEMAGANGAN BINA BNI : TELLER DAN ASISTEN ADMINISTRASI

1. Pendidikan :
  • Lulusan SMA/sederajat sd S1       
  • Nilai rata-rata rapor Semester 5 dan 6 min. 7 (untuk lulusan SMA/sederajat)
  • IPK minimal 2,5 untuk lulusan Diploma 1 (D1) sd Sarjana (S1)
  • Usia :18 sd ≤ 25 tahun terhitung pada saat seleksi penerimaan
  • Jenis Kelamin : Pria / Wanita
  • Lainnya : Sehat & tidak buta warna dan obat terlarang.
  • Tinggi badan (khusus untuk bidang pekerjaan Asisten Pelayanan Uang Tunai/Teller)
  • Wanita : min 155 cm
  • Pria      : min 165 cm 
Bagi kalian yang memenuhi syarat dan berminat melamar posisi magang di Bank BNI ini, silakan antar langsung lamaran anda ke :

  • BNI KC Tegal - Jl Mayjend Sutoyo No 50 Kota Tegal 52125.
  • BNI KC Pekalongan - Jl Imam Bonjol No 59 Kota Pekalongan 51145.
  • BNI KC Semarang - Jl MT Haryono No 16 Kota Semarang.
  • BNI KC Karangayu - Jl Jenderal Sudirman No 195 Kota Semarang 50142.
  • BNI KC Undip -  Jl Imam Bardjo SH, Pleburan, Kota Semarang 50241.
  • BNI KC Salatiga - Jl Jend Sudirman No 3, Sidorejo, Salatiga 50711.
  • BNI KC Kendal - Jl Pemuda No 15A, Kebondalem, Kendal 51313.
  • BNI KC Kudus - Jl. Jend A Yani, Panjunan, Kudus 59317.
  • BNI KC Pati - Jl Panglima Sudirman No 55, Pati 59114.
  • BNI KC Jepara -  Jl Pemuda No 11A Jepara 59412.
  • BNI KC Cepu - Jl Pemuda No 76 Cepu Blora 58312. 

walk in interview dilaksanakan pada tanggal 28 oktober 2017. pukul 08.00-15.00 WIB

Lengkapi lamaran dengan CV dan pas Photo berwarna ukuran post card :
Seluruh badan (depan dan samping)
setengah badan dan close up 
Rekrutmen ini tidak dipungut biaya apapun. Semoga informasi ini bermanfaat.

Syarat - Syarat Lowongan CPNS



Doncasters Official - Tingginya minat masyarakat Indonesia mengikuti penerimaan lowongan CPNS sungguh terlihat, bahkan situs panitia CPNS pun kelabakan menghadapi pengunjung yang sangat banyak. Perlu diketahui bagi kalian yang ingin melamar CPNS, dimana tahun ini pelaksanaan Seleksi CPNS dibuka untuk periode ke II,  pemerintah menetapkan tiga kelompok materi soal SKD yaitu Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Intelegensia Umum (TIU) dan Tes Karakteristik Pribadi (TKP).

Agar kalian dapat lolos ke tahapan berikutnya, maka peserta harus bisa mencapai ambang batas (passing grade) yang akan ditetapkan dengan Peraturan Menteri PANRB 

Berikut penjelasan Ketiga kelompok tersebut, agar kalian paham apa saja materinya :

Materi soal CAT CPNS Tes Kompetensi Dasar (TKD) terdiri atas tiga bentuk sebagai berikut.
1. Tes Wawasan Kebangsaan (TWK),
2. Tes Intelejensi Umum (TIU);
3. Tes Karakteristik Pribadi (TKP).

Tes Wawasan Kebangsaan 
Tes Wawasan Kebangsaan adalah tes yang digunakan menilai penguasaan pengetahuan dan kemampuan peserta ujian CPNS dalam mengimplementasikan nilai-nilai Pilar Kebangsaan Indonesia. Materi Tes Wawasan Kebangsaaan meliputi sebagai berikut.
  • Pancasila
  • Undang Undang Dasar 1945
  • Bhineka Tunggal Ika
  • Negara Kesatuan Republik Indonesia
  • Sistem Tata Negara Indonesia
  • Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah
  • Sejarah Perjuangan Bangsa
  • Peranan Bangsa Indonesia
  • Kemampuan Berbahasa Indonesia
Tes Intelejensi Umum 

Tes Intelejensi Umum merupakan tes untuk mengukur intelegensi peserta ujian CPNS dalam analisa numerik (angka), verbal (bahasa), serta berpikir logis dan analitis, meliputi materi sebagai berikut.
1.  Tes Analisa Verbal
  • Sinonim (Persamaan Kata)
  • Antonim (Lawan Kata)
  • Padanan Hubungan Kata
  • Pengelompokan kata
2.  Tes Analisa Numerik
Aritmetik (Hitungan)
Seri Angka
Seri Huruf
Logika Angka
Angka dalam Cerita
3.  Tes Logis dan Analitis
  • Logika Umum
  • Analisa Pernyataan
  • Kesimpulan Silogisme
  • Logika Cerita

Tes Karakteristik Pribadi 
Tes Karakteristek Pribadi adalah tes psikologi untuk meneliti karakter kepribadian peserta CPNS dalam berbagai aspek, termasuk aspek kognitif dan aspek emosi. Materi soal Tes Karakteristik Pribadi meliputi sebagai berikut.
  • Integritas diri
  • Semangat berprestasi
  • Orientasi pada pelayanan
  • Kemampuan beradaptasi
  • Kemampuan mengendalikan diri
  • Keterampilanbekerja mandiri dan tuntas
  • Kemauan dan kemampuan belajar berkelanjutan
  • Kemampuan bekerja sama dalam kelompok
  • Menggerakkan dan mengkoordinir orang lain
  • Orientasi kepada orang lain
  • Kreativitas dan inovasi
Passing grade Tes Karakteristik Pribadi (TKP), Tes Intelegensia Umum (TIU) dan Tes Wawasan Kebangsaan (TWK). Agar bisa lolos passing grade, peserta harus meraih nilai minimal masing-masing 143,80 dan 75. 
TWK dimaksudkan untuk menilai penguasaan pengetahuan dan kemampuan mengimplementasikan nilai-nilai 4 pilar kebangsaan Indonesia. Keempat pilar itu meliputi Pancasila, Undang-Undang Dasar 1945, Bhineka Tunggal Ika dan Negara Kesatuan Indoensia (NKRI). NKRI ini mencakup sistem Tata Negara Indonesia, sejarah perjuangan bangsa, peranan Bangsa Indonesia dalam tatanan regional maupun global, dan kemampuan berbahasa Indonesia secara baik dan benar.
Tes Intelegensi Umum (TIU) yang dimaksudkan untuk menilai kemampuan verbal yaitu kemampuan menyampaikan informasi secara lisan maupun tulis. Tes ini juga untuk menilai kemampuan numerik yaitu kemampuan melakukan operasi, perhitungan angka dan melihat hubungan diantara angka-angka. TIU juga untuk mengetahui kemampuan berpikir logis yaitu kemampuan melakukan penalaran secara runtut dan sistematis, dan kemampuan berpikir analitis, yaitu kemampuan mengurai suatu permasalahan secara sistematik.
Tes Karakteristik Pribadi (TKP) untuk menilai integritas diri, semangat berprestasi, kreativitas dan inovasi, orientasi pada pelayanan, orientasi kepada orang lain, kemampuan beradaptasi, kemampuan mengendalikan diri, kemampuan bekerja mandiri dan tuntas, kemauan dan kemampuan belajar berkelanjutan. “TKP juga untuk menilai kemampuan bekerja sama dalam kelompok, dan kemampuan menggerakkan dan mengkoordinir orang lain.

Jika anda ingin bersaing dengan pelamar lainnya, maka anda harus siap dan pelajari materi yang di ujikan,Bagi kalian yang ingin punya persiapan menghadapi seleksi CPNS, pelajari soal latihan CPNS dan tryoutnya soal-soal SKD lengkap dengan jawaban dan pembahasannya disini : Soal Latihan Menghadapi Seleksi CPNS

Rekrutmen tidak dipungut biaya apapun, Kelulusan ditentukan usaha dan kerja keras anda. 
Silakan manfaatkan kesempatan tahun ini, Semoga anda lulus CPNS dan Selamat berjuang!

Wednesday, October 25, 2017

Lowongan Kerja POS INDONESIA 2017


Doncasters Official - PT Pos Indonesia (Persero) merupakan badan usaha milik negara (BUMN) yang bergerak dibidang jasa kurir, logistik, dan transaksi keuangan. Nama PT Pos Indonesia (Persero) secara resmi digunakan pada tahun 1995, setelah sebelumnya menggunakan nama dinas PTT (pos Telegraaf akhir Telefoon Diensts) pada tahun 1906; kemudian berubah menjadi Djawatan PTT (Pos Telegrap dan telepon) di tahun 1945; kemudian berubah status menjadi pos dan telekomunikasi State Corporation (PN Postel) pada tahun 1961; dan menjadi PN posting & Giro pada tahun 1965, dan kemudian menjadi pos dan Giro perusahaan publik pada tahun 1978.

Tetap istilah rekruitmen karyawan dengan tanggung jawab untuk berinteraksi dengan pelanggan PT Pos Indonesia (Persero) dan akan ditempatkan dalam area operasional kantor pos Surabaya.

Kualifikasi
Pria / wanita
  • Maksimum 27 tahun ketika mulai bekerja
  • Minimal memiliki gelar Associate (Diploma 3)
  • IPK minimal 2,75 4.00 skala
  • Memiliki tampilan menarik
  • Memiliki tubuh fisik itu suppoted pelaksanaan tugas, suara pikiran dan tubuh, dan berperilaku baik (memiliki polisi sertifikat (SKCK))
  • Memiliki khusus diperlukan ketrampilan dan kemampuan (komputer, komunikasi, tim-kerja)
  • Memiliki integritas yang tinggi dan bersemangat untuk belajar
  • Memiliki SIM C (sebaiknya SIM A)


Aplikasi harus dikirim melalui kantor pos yang menggunakan Layanan Pos Express dan harus sudah diterima selambat-lambatnya tanggal 24 Oktober 2017, ke:

PT Dapensi Trio Usaha
up. Manajer SDM Kantor Pos Surabaya 60000
Jl. Kebonrojo No. 10, Krembangan Selatan
Surabaya 60175


Hanya pelamar yang memenuhi syarat akan diundang untuk tes seleksi.

Lowongan Kerja PT. Nindya Karya (Persero)


Doncasters Official - PT Nindya Karya (Persero) merupakan badan usaha (BUMN) yang bergerak dibidang Jasa Konstruksi saat ini membuka peluang untuk posisi berikut:
Program Rekrutmen Reguler IV 2017

Kualifikasi pendidikan
  • Gelar S1 Teknik Sipil (minoring dalam struktur)
  • Menguji Lokasi: Jakarta, Medan, Semarang, Surabaya, Makassar
  • Gelar S1 Fakultas Ekonomi Acounting
  • Menguji Lokasi: Jakarta, Medan, Semarang, Surabaya, Makassar
  • Gelar Associate dalam ekonomi perpajakan
  • Menguji Lokasi: Jakarta, Medan, Semarang, Surabaya, Makassar

Persyaratan umum

Memiliki latar belakang pendidikan seperti tercantum di atas dan lulus dari negeri / swasta Universitas dengan akreditasi grade A
  • Bersedia ditempatkan di manapun di Indonesia
  • Telah disahkan Fotocopy Ijazah / sertifikat kelulusan (SKL) yang disahkan oleh lembaga dikeluarkan
  • Telah disahkan salinan transkrip dengan IPK minimum 3.00
  • Mahir dalam bahasa Inggris baik lisan dengan minimal TOEFL dan Skor 500 (memiliki sertifikat TOEFL dari pusat bahasa)
  • Telah berlaku polisi sertifikat (SKCK)
  • Memiliki salinan sah dari Nasional kartu identitas (KTP) / kartu identitas
  • 2 buah hari warna foto ukuran 4 x 6
  • Maksimum 27 tahun pada tanggal 31 Desember 2017
  • Curriculum vitae (CV)

Orang-orang yang berminat mendaftar di link di bawah ini paling lambat 31 Oktober 2017 di 11 pm. 23.59 tes skrining dan uji kompetensi (TKB) akan dilakukan secara online pada halaman registrasi.
Hanya pelamar yang memenuhi syarat akan diproses.
Hasil tes seleksi akan diposting di www.nindyakarya.co.id.
Pelamar yang lulus screening / tes seleksi akan diundang oleh email / SMS.
Perekrutan tim untuk decissions final dan tidak dapat ditentang



Lowongan Kerja Indosat Ooredoo 2017



Doncasters Official - Indosat Ooredoo telah mengembangkan orang-orang untuk mencerminkan keunggulan dalam industri dan sebagai perusahaan yang adalah tempat untuk mengembangkan karir profesional Anda.
VAC6881 - Pemasaran komunikasi Administrator - Tuban / Jember

Bidang: penjualan
  • Jenis kontrak: penuh waktu - permanen
  • Lokasi: Indonesia - Tuban
  • Tanggal penutupan: 1 Desember 2017


Peran tujuan

Memastikan pelaksanaan program komunikasi di tingkat Area penjualan, seperti merek, penempatan alternatif media, media sosial, merek aktivasi dukungan kegiatan penjualan dan POS materi pemasaran. Dia / Dia juga terlibat dalam mengelola mitra media lokal dan mengawasi Pengelola Cluster Mitra untuk mengelola kegiatan penjualan marcomm dan dukungan.

Kualifikasi

Sarjana dari latar belakang
  • 2-3 tahun pengalaman dalam komunikasi pemasaran atau dan pengalaman penjualan


Keterampilan

Baik dalam komunikasi & negosiasi
  • Aktif di sosial media
  • Baik dalam administrasi & pelaporan


VAC6882 - Pemasaran komunikasi Administrator - Singaraja

Bidang: penjualan
  • Jenis kontrak: penuh waktu - permanen
  • Lokasi: Indonesia - Singaraja
  • Tanggal penutupan: 1 Desember 2017


Peran tujuan

Memastikan pelaksanaan program komunikasi di tingkat Area penjualan, seperti merek, penempatan alternatif media, media sosial, merek aktivasi dukungan kegiatan penjualan dan POS materi pemasaran. Dia / Dia juga terlibat dalam mengelola mitra media lokal dan mengawasi Pengelola Cluster Mitra untuk mengelola kegiatan penjualan marcomm dan dukungan.

Kualifikasi

Sarjana dari latar belakang
  • 2-3 tahun pengalaman dalam komunikasi pemasaran atau dan pengalaman penjualan


Keterampilan

Baik dalam komunikasi & negosiasi
  • Aktif di sosial media
  • Baik dalam administrasi & pelaporan.

Tuesday, October 24, 2017

Pentingnya Pendidikan Sekolah Dasar

       
      Doncasters Official - Salah satu pengertian pendidikan yang sangat umum dikemukan oleh Driyarkara (1980) yang menyatakan bahwa pendidikan adalah upaya memanusiakan manusia muda. Pengangkatan manusia muda ke taraf insani harus diwujudkan di dalam seluruh proses atau upaya pendidikan. Di dalam undang-undang republik indonesia nomor 2 tahun 1989 tentang sistem pendidikan nasional pasal 1 ayat 1 dinyatakan bahwa "Pendidikan adalah usaha sadar untuk menyiapkan peserta didik melalui kegiatan bimbingan, pengajaran, dan latihan bagi peranan di masa yang akan datang"


1. Pendidikan Karakter
            Secara sederhana, pendidikan karakter dapat didefinisikan sebagai segala usaha yang dapat dilakukan untuk mempengaruhi karakter siswa. Tetapi untuk mengetahui pengertian yang tepat dapat dikemukan disini definisi pendidikan karakter yang di sampaikan Thomas Lickona. Lickona menyatakan bahwa pengertian pendidikan karakter adalah suatu usaha yang disengaja untuk membantuk etika yang inti.

   
        Tingkat satuan pendidikan yang dianggap sebagai dasar pendidikan adalah sekolah dasar. Di sekolah inilah anak didik mengalami proses pendidikan dan pembelajaran. Dan secara umum pengertian sekolah dasar dapat kita katakan sebagai institusi pendidikan yang menyelenggarakan proses pendidikan dasar dan mendasari proses pendidikan selanjutnya. Pendidikan ini selenggarakan untuk anak-anak yang telah berusia tujuh tahun dengan asumsi bahwa anak seusia tersebut mempunyai tingkat pemahaman dan kebutuhan pendidikan yang sesuai dengan dirinya.

          Pendidikan dasar memang diselenggarakan untuk memberikan dasar pengetahuan, sikap dan keterampilan bagi anak didik. Pendidikan dasar inilah yang selanjutnya dikembangkan untuk meningkatkan kualitas diri anak didik. Kita seharusnya memahami pengertian sekolah dasar sehingga dapat mengikuti setiap kegiatan yang diselenggarakan di tingkat ini. Walaupun, kita pengenal pendidikan anak usia dini (PAUD), tetapi setikdanya mereka lebih mengedepankan untuk melatih anak bersosialisasi dengan teman dan masyarakat, bukan untuk mengikuti pendidikan dan pembelajaran yang mengarah pada pemahaman pengetahuan.

1. Tujuan Pendidikan Dasar
            Berkenaan dengan tujuan operasional pendidikan SD, dinyatakan di dalam Kurikulum Pendidikan Dasar yaitu memberi bekal kemampuan dasar membaca, menulis, dan berhitung, pengetahuan, dan ketrampilan dasar yang bermanfaat bagi siswa sesuai dengan tingkat perkembangannya, serta mempersiapkan mereka untuk mengikuti pendidikan di SLTP. Tujuan pendidikan sekolah dasar dapat diuraikan secara terperinci, seperti berikut:
  • Memberikan bekal kemampuan Membaca, Menulis dan Berhitung


  • Memberikan pengetahuan dan ketrampilan dasar yang bermanfaat bagi siswa sesuai dengan tingkat perkembangannya.

  • Mempersiapkan siswa untuk mengikuti Pendidikan di SLTP/ SMP / MTs.





2. Sekolah Dasar Sebagai Pendidikan Dasar


              Pengertian sekolah dasar dapat dikatakan sebagai kegiatan mendasari tiga aspek dasar, yaitu pengetahuan, sikap dan keterampilan. Ketiga aspek ini merupakan dasar atau landasan pendidikan yang paling utama. Hal ini karena ketiga aspek tersebut merupakan hal paling hakiki dalam kehidupan. Kita juga membutuhkan dasar - dasar pengetahuan agar setiap kali berinteraksi tidak ketinggalan informasi dan yang tidak kalah pentingnya adalah ketrampilan. Di sekolah dasar kegiatan pembekalan diberikan selama enam tahun berturut - turut. Pada saat inilah anak didik dikondisikan untuk dapat mengikuti pola pendidikanya. Tentunya dalam hal ini, kegiatan selanjutnya. Tanpa pendidikan dasar tentunya sulit bagi kita untuk memahami konsep-konsep baru pada tingkatan lebih tinggi.

Lowongan Kerja Medan PT. VIVO INDO SUMATERA PRATAMA


Doncasters Official - Perusahaan tentang PT. VIVO INDO SUMATERA PRATAMA adalah perusahaan yang bergerak dibidang Smartphone. Vivo khususnya menciptakan produk yang user-friendly dengan kualitas suara yang luar bisa dan penampilkan yang trendi untuk para pemuda dan basis pelanggan modis. Membuat kejutan baru dan mengejar mutu tinggi adalah keunggulan dari merek vivo. Saat ini kami sedang membuka lowongan kerja yang diposisikan sebagai Staff Professional yang ahli dan berpengalaman di dalam bidangnya untuk menjabat sebagai :

STAFF ADMIN SALES

Kriteria
  • Perempuan, Usia Max 30 Tahun
  • Pendidikan Minimal D3/S1
  • Penampilan menarik
  • Mampu menggunakan Microsoft Excel
  • Bersedia bekerja dibawah tekanan
  • Berpengalaman sebagai administrasi sangat di utaman
  • Disiplin, Jujur dan Bertanggung jawab

Bagi anda yang berminat dan memenuhi persyaratan, silahkan mengirim surat lamaran, Curriculum Vitae dan dokumen pendukung anda ke alamat sebagai berikut:

PT.VIVO INDO Sumatera
Jl. Gatot Subroto Komplek CBD 
Blok B No.2-2A, Medan

Note:
  • Lamaran paling lambat tanggal 31 Oktober 2017

Monday, October 23, 2017

Jadwal Siaran Televisi The Best FIFA Football Awards 2017


Doncaster official - Penghargaan serba terbaik FIFA akan dilangsungkan pada malam ini. Pecinta sepak bola di indonesia juga bisa menyaksikan.

The Best FIFA Football Awards akan dilangsungkan di London pada senin 23/10/2017 pukul 18.30 waktu inggris atau selasa 24/10/2017 pukul 00.00 WIB.

Pecinta Sepak bola di indonesia juga bisa menyaksikan momen bersejarah tersebut.

Statiun televisi olahraga Bein Sport 1 akan menyiarkan langsung ajang tersebut mulai pukul 24.00 WIB.

Acara ini akan menghadirkan beberapa penghargaan antara lain:
Pemain Pria Terbaik, Pelatih Terbaik, Pemain Wanita Terbaik, Pelatih Wanita Terbaik, Kiper Terbaik, dan Puskas Award.

Penghargaan Pemain Pria terbaik akan menjadi perhatian utama dalam malam penghargaan ini.

Berikut ini adalah daftar dan nomine Penghargaan Terbaik FIFA 2017.
Pemain Pria terbaik : Cristiano Ronaldo, Lionel Messi, Neymar

Pemain wanita terbaik: Deyna Castellanos, carli Lloyd, Lieke Martens

Pelatih Pria terbaik : Massimiliano Allegri, Antonio Conte, Zinedine Zidane

Pelatih wanita terbaik : nils Nielsen, Gerard Precheur, Sarina Wiegman

Penjaga gawang terbaik : Gianluigi Buffon, Keylor Navas, Manuel Neuer

Puskas Awad : Deyna Castellanos, Olivier Giroud, Oscarine Masuluke

Suporter Terbaik : Borussia Dortmund, Celtic, FC Copenhagen

Lowongan Kerja PT. Personel Alih Daya


PT. Personel Alih Daya merupakan perusahaan yang dirikan berdasarkan Akte Notaris Julius Punawan Sh, Msi pada tanggal 21 April 2006 yang bergerak dibidang pengelolaan jasa tenaga kerja (Outsourcing).

Saat ini PT. Persada Ahli Daya (Persada) di Kota Medan membuka lowongan kerja yang membutuhkan tenaga kerja untuk mengisi posisi sebagai (Satuan Pengamanan) Security.

persyaratan 

  • Pria/Wanita
  • Usia Min 20 tahun maksimal 37 Tahun
  • Pendidikan Min SMA/SLTA
  • Tinggi badang 167 cm(pria), 162 cm (wanita)
  • Berat Badan proposional
  • Sehat jasmani
  • Tidak bertato, tidak buta warna
  • Jujur, disiplin dan bertanggung jawab
  • Diutamakan pengalaman menjadi security selama 1 tahun 
Bagi anda yang berminat dan memenuhi syarat diatas bisa anda kirimkan berkas lamaran anda di alamat sebagai berikut:

PT. PERSONEL ALIH DAYA (PERSADA)
Gedung Indosat Lantai 2
Jl. Perintis Kemerdekaan No.39 Medan

NB: lamaran diterima selambat-lambatnya pada tanggal 27 oktober 2017


Lowongan Kerja PT.MSA Kargo Medan


MSA Kargo meruapakan perusahaan yang bergerak di bidang Freight Forwarding. Kami menggabungkan strategi modern dan traditional dengan wawasan kehidupan didalam masyarakat untuk menawarkan layanan yang sederhana, nyaman dan transparan. Kami menciptakan solusi baru dan inovasi berkendara untuk mencapai keunggulan kompetitif dan strategis bagi pelanggan kami.

Berikut ini PT. MSA Kargo membuka lowongan kerja membutuhkan beberapa karyawan sebagai berikut:
1. Staff Accounting
Dengan persyaratan:
  • Pria/Wanita, usia maksimal 28 tahun
  • Pendidikan Minimal SMK/SMA
  • Mengoperasikan Komputer(Microsoft Office)
  • Mampu membuat laporan
  • Mampu bekerja dalam team maupun individual
  • Disiplin, Jujur, Cekatan, Teliti, dan bertanggung jawab
2. Staff Operational
  • Pria/Wanita Maksimal 30 Tahun
  • Pendidikan Minimal SMA/SLTA
  • Diutamakan berbahasa inggris
  • Memiliki SIM A/C
  • Mampu bekerja dalam team maupun individual
  • Disiplin, jujur dan bertanggung jawab

untuk lamaran ini paling lambat akhir bulan oktober 2017
dan bagi pelamar bisa mengirim berkas sebagai berikut:
PT. MSA Kargo
Jl. Sriwijaya No.68 Medan


Sunday, October 22, 2017

Lowongan Kerja Medan PT. Sinar Niaga Sejahtera

Bagi pencari kerja di medan yang berminat, silahkan kirimkan surat lamaran beserta CV (curricullum Vitae) dan foto terbaru dengan tata cara sebagai berikut:
syarat - syarat:
- Pria, usia max 33 tahun, Pendidikan Minimal D-3 segala jurusan
- Berpengalaman sebagai Supervisor Gudang di perusahaan Distribusi Consumer Goods
- Memiliki SIM A & C
- Mengetahui Route /  Jalan di Kota Medan
- Penempatan Medan

Kirim alamat sebagai berikut:
UP. M. Idham Kaffi Harahap
PT. Sinar Niaga Sejahtera 
Jl. Pelita Raya Satu Blok F3 dan F4
Kimstar Tanjung Morawa Kabupaten Deli Serdang 20362

dan bisa melalui email : hrd.snsmedan@snsgroup.co.id
format lamaran dalam pdf,subject
email: Kode Posisi - Wilayah Kerja - Nama Pelamar
Contoh : DTL - MEDAN - NAMA KAMU)
Penerimaan lamaran sampai akhir bulan oktober 2017
rekrutmen ini tidak dipungut biaya apapun.




Saturday, October 21, 2017

"Satu Aksi Menghidupkan Banyak Mimpi"



Doncaster Official ; Hai kamu Pemuda Pemudi Terbaik Indonesia

"Ada" Terima "ada" kasih".
Berbagi tak pernah boleh pergi dari diri, meski sesulit apapun kita"kata Helvi Tiana Rosa",

mari, berdonasi dan menjadi Revolusioner Pendidikan bersama Peduli Indonesia LC Medan dan IYOIN LC Medan.

Hingga saat ini, kamu bisa mengirim donasi kamu ke Rek:
BRI : 0694 0101295050 7
a/n   : Septia Mustika Sari

jika tidak bisa memberikan sebuah donasi dan tidak salahkan jika kita memberika sebuah bentuk barang berupa perlengkapan sekolah dan sebagaimana kamu bisa memberikan kepada Generasi Penerus Bangsa Indonesia. Perlengkapan bisa menghubungi nama dibawah ini:
- Lamria (0821-6892-0833)
- Juli (0821-6786-8664)

ini tidak sebuah penipuan semata, jika anda tidak percaya atau kurang percaya sama sekali anda bisa melihat langsung ke lokasi yang membutuhkan sebuah pertolongan untuk generasi bangsa indonesia saat ini. Donasi ini ditujukkan untuk adik-adik kita di MIS Al-Jamiyatul Washliyah Kecamatan Kualuh Leidong Kabupaten Labuhan Batu Utara Provinsi Sumatera Utara.

Terima kasih atas bantuan yang diberikan oleh saudara-saudara semua. Semoga apa yang kita bantu bisa membantu sedikit demi sedikit untuk generasi bangsa indonesia.

Salam Doncaster Official.


November, AHY Isi Kuliah Umum di Aceh


Doncaster Official; Sejak pensiun dari militer dan maju di Pilkada DKI, AHY terus bergerak. Pada 10 Agustus 2017 lalu, ia mendirikan dan menjabat sebagai Direktur Eksekutif The Yudhoyono Institute.
Sebuah lembaga yang membuat kajian-kajian strategis di Indonesia dan regional, mengangkat tiga isu utama yaitu : liberty, prospertity & security.

Salah satu program The Yudhoyono Institute adalah kunjungan ke kampus. AHY sebagai telah memberikan kuliah umum di berbagai kota di beberapa Provinsi di Indonesia, seperti Kampus di NTB (Nusa Tenggara Barat), Sumatera Selatan, Sumatera Barat, Jawa Timur, Jawa Tengah, & Batam. 

Ismi Amran, salah seorang EO lokal mengatakan, AHY akan ke Universitas Malikussaleh di Lhokseumawe, Universitas Jabal Gafur di Pidie, Universitas Syah Kuala dan UIN Ar-Raniry di Banda Aceh Unsyah serta Universitas Teuku Umar di Meulaboh.

CCO The Yudhoyono Institute, Caosa Indriyani mengatakan, Indonesia Emas 2045 merupakan topik utama yang digelorakan AHY, bagaimana Bangsa Indonesia berpeluang menjadi Bangsa maju di Dunia jika berbagai prasyarat yang diperlukan terpenuhi.
AHY mendorong generasi muda untuk meningkat kapasitas dan membangun karakter untuk mewujudkan Indonesia Emas 2045.

Sunday, October 8, 2017

Saturday, October 7, 2017

"Indonesia Kita"

"Indonesia Kita"

Karya : Muhammad Donni


Katanya Indonesia ku Negara yang ramah
Ya, ramah akan korupsi
ramah akan pemerkosaan
dan ramah akan narkoba
Tapi, sombong dalam prestasi

                       katanya Indonesia itu Negara yang kaya
                       Ya, kaya akan pengangguran
                       kaya akan kemiskinan
                       dan kaya akan kelaparan
                       Tapi, miskin dalam kesejahteraan

itulah Indonesia saya dan kamu
Indonesia kita

                       Wahai generasi muda
                       mungkin sekarang Para pahlawan kita sedang menangis
                       menyaksikan keramahan dan kekayaan rakyat Indonesia
                       menyaksikan Indonesia sedang porak poranda

Sadarkah kamu akan hal itu?

Saturday, September 30, 2017

Pahlawan Revolusi Indonesia

Pahlawan Revolusi adalah gelar kepahlawanan yang diberikan kepada sejumlah perwira militer (7 orang pahlawan) yang gugur dalam tragedi G 30 S PKI yang terjadi pada tanggal 30 September 1965.


berikut nama - nama pahlawan revolusi indonesia sebagai berikut :


Letnan Jenderal Anumerta S. Parman



Nama                                       : Letnan Jenderal Anumerta S. Parman
Lahir                                        : Wonosobo, Jawa Tengah, 4 Agustus 1918
Agama                                     : Islam
Pendidikan Umum Terakhir    : Sekolah Tinggi Kedokteran (tidak tamat)
Pendidikan Lain                      : Kenpei Kasya Butai
Pendidikan Tentara                 : Military Police School, Amerika Serikat.
Pengalaman Pekerjaan            : Jawatan Kenpeitai
Tanda Penghormatan              : Pahlawan Revolusi
Meninggal                               : Jakarta, 1 Oktober 1965
Dimakamkan                           : Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta


Kapten Peiere Andreas Tendean



Nama                           : Kapten Peiere Andreas Tendean
Lahir                            : Jakarta, 21 Februari 1939
Agama                         : protestan
pendidikan Militer      : ATEKAD
Tanda Penghormatan : Pahlawan Revolusi
Meninggal                   : Jakarta, 1 Oktober 1965
Dimakamkan               : Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta


Letnan Jenderal Anumerta Suprapto



Nama                           : Letnan Jenderal Anumerta Suprapto
Lahir                            : Purwokerto, 20 Juni 1920
Agama                         : Islam.
Tanda Penghormatan : Pahlawan Revolusi
Meninggal                   : Jakarta, 1 Oktober 1965
Dimakamkan               : Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta


Jenderal TNI Anumerta Achmad Yani



Nama                           : Jenderal TNI Anumerta Achmad Yani
Lahir                            : Jenar, Purworejo, 19 Juni 1922
Meninggal                   : Jakarta, 1 Oktober 1965
Dimakamkan               : Taman Makam Pahlawan Kalibata
Agama                         : Islam
Tanda Penghormatan : Pahlawan Revolusi



Letnan Jenderal Anumerta M.T. Haryono


Nama                           : Letnan Jenderal Anumerta M.T. Haryono
Lahir                            : Srabaya, 20 Januari 1924
Agama                         : Islam
Pendidikan Umum      : -
Tanda Penghormatan : Pahlawan Revolusi
Meninggal                   : Jakarta, 1 Oktober 1965
Dimakamkan               : Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta


Mayor Jenderal Anumerta Donald Isac Panjaitan


Nama                           : Mayor Jenderal Anumerta Donald Isac Panjaitan
Lahir                            : Balige, Tapanuli, 9 Juni 1925
Meninggal                   : Jakarta, 1 Oktober 1965
Dimakamkan               : Taman Makam Pahlawan Kalibata
- Salah seorang pembentuk Tentara Keamanan Rakyat (TKR)
- Membongkar rahasia pengiriman senjata dari Republik Rakyat Cina (RRC) untuk PKI
Tanda Kehormatan     : Pahlawan Revolusi


Mayjen TNI Anumerta Sutoyo Siswomiharjo


Nama                           : Mayjen TNI Anumerta Sutoyo Siswomiharjo
Lahir                            : Kebumen, 23 Agustus 1922
Gugur                          : Lubang Buaya, Jakarta, 1 Oktober 1965
Agama                         : Islam
Tanda Penghormatan   : Pahlawan Revolusi

"Jangan Sekali-kali Meninggalkan Sejarah"